cara menghitung IP kelas B dan C

1. Cara menghitung ip network, broadcast, ip yang dapat digunakan, dan subnettmask pada ip address kelas C
contoh : 192.168.10.216/26
 IP Network :
32 ( 32 dari rumus) – 26 (prefix) = 6 = 26 ( 2 dari rumus)=0, 64, (kelipatan dari 64)
128 antara 128-256 terdapat 216 .
256
Jadi ip networknya adalah 192.168.10.128 ( 128 diambil dari nilai yg pertama)
 IP Broadcast : 192.168.10.255 ( 255 diambil dari 256-1 )
 IP yang dapat dipakai : 192.168.10.129 – 254 ( 129 dan 254 diambil dari ip yang belum dipakai untuk perhitungan ip network dan broadcast )
 Subnettmask IP : 255.255.255.11000000
8 8 8 = 24, harus ditambah dengan 11 (dalam biner), agar menjadi 26 .
Jadi subnettnya adalah : 255.255.255.192

2. Cara menghitung ip network, broadcast, ip yang dapat digunakan, dan subnetting pada ip address kelas B
Contoh : 128.0.10.1/21
 IP Network : 24 – 21 = 3=23= 8 = 0,8,16 antara 8-16 terdapat angka 10, jadi ip networknya adalah 128.0.8.0
 IP Broadcast : 128.0.15.255 ( angka 15 didapat dari 16-1, dan 255 didapat dari 256-1)
 Ip yang dapat digunakan : 128.0.8.1 – 128.0.15.254 ( didapat dari ip yang tidak digunakan dalam perhitungan ip network dan broadcast ).
 Subnet mask : 255.255.11111000.00000000
8 8 = 16 harus ditambah 11111 dalam biner, untuk mencapai angka 21.
Jadi, subnet masknya adalah : 255.255.248.0

0 Response to "cara menghitung IP kelas B dan C"

Posting Komentar